Sabtu, 12 Desember 2015

Jiraiya

Jiraiya (Naruto)

Belum Diperiksa

Karakter dalam seri NarutoJiraiya
自来也

Penampilan perdanaMangaBab 90AnimeEpisode 52Pengisi suaraInggrisDavid LodgeJepangHōchū ŌtsukaInformasi karakterProfilJenis kelaminUsiaBagian I: 50-51
Bagian II: 54Tinggi191 cm (6 ft 3 in)Klasifikasi • Sannin
 • SageAfiliasi •  Konohagakure
 •  Gunung MyōbokuPekerjaanPenulisTim • Tim Hiruzen
 • Tim Jiraiya
 • Ame OrphansStatusMeninggalTingkatanNo. registrasi ninja002301Usia lulus akademi6Keluarga dan rekanGuruHiruzen SarutobiMuridNaruto UzumakiMinato NamikazeNagatoYahiko,Konan.

Nama lain dan julukan

Sage Katak (蝦蟇仙人 Gama Sennin?)

Kemampuan

Elemen
 • Tanah
 • Api
 • anginJutsu
 • Barrier: Canopy Method Formation
 • Barrier: Toad Gourd Prison
 • Earth Release: Swamp of the Underworld
 • Finger Carving Seal
 • Fire Release: Big Flame Bullet
 • Fire Release: Dragon Fire Technique
 • Fire Release: Flame Bullet
 • Fire Release: Toad Oil Flame Bullet
 • Fire Sealing Method
 • Five Elements Unseal
 • Hiding in a Toad Technique
 • Needle Hell (Hanya di anime)
 • Needle Jizō
 • Sage Art: Goemon
 • Sage Art: Hair Needle Senbon
 • Sage Mode
 • Shadow Clone Technique
 • Summoning Technique (Katak)
 • Summoning: Crushing Toad Stomach(Hanya di anime)
 • Summoning: Food Cart Destroyer Technique
 • Summoning: Toad Mouth Bind
 • Summoning: Toad Shop Technique
 • Toad Flatness — Shadow Manipulation Technique
 • Toad Oil Bullet
 • Transparent Escape Technique
 • Turning into a Frog Technique
 • Rasengan
 • Twin Rasengan
 • Ultra-Big Ball Rasengan
 • Water Release: Water Gun (Hanya dianime)
 • Wild Lion's Mane TechniquePeralatan
 • Pedang Batu

l b s

Jiraiya dalam anime.

Jiraiya (自来也 Jiraiya?) adalah seorang karakter fiksi dari anime dan mangaNaruto. Nama kanjinya (自来也) memiliki arti "datang karena keinginan sendiri", yang banyak digambarkan oleh kelakuannya; datang dan menghilang dari desa Konoha secara tiba-tiba kapan saja ia mau.

Nama Jiraiya, Tsunade dan Orochimaruberasal dari cerita kuno Jiraiya Goketsu Monogatari (児雷也豪傑物語, "Legenda Jiraiya si pemberani") dari literaturJepang. Jiraiya dalam cerita ini memiliki kemampuan untuk memanggil seekorkatak besar (katak itu sendiri kadang-kadang disebut sebagai "Jiraiya") dan seekor katak ajaib. Pada cerita itu, Jiraiya dan Tsunade adalah sepasang suami istri. Dalam cerita ini juga, namanya ditulis sebagai "児雷也" yang berarti "Petir Muda" yang berasal dari nama Garaiya (我来也, aku telah datang) dari Kaishi (諧史), cerita kuno yang berasal dari Tiongkok.

Latar belakangSunting

Nama PanggilanSunting

Jiraiya sering dipanggil Petapa Genitoleh Naruto Uzumaki.

KarakteristikSunting

Jiraiya memiliki karakteristik yang unik dan mencolok. Dengan mudah orang bisa mengenalinya. Rambut putihnya yang amat panjang dan mirip duri, mukanya yang dicat seperti pementaskabuki dan badannya yang besar, serta kelakuannya yang super mesumdengan mudah dikenali semua orang. Badannya besar dan tinggi, sehingga ia mudah dikenali jika berdiri di antara orang-orang.

KemampuanSunting

Jiraiya, sebagai sannin memiliki simpanan jutsu yang amat banyak. Saat pertama muncul, dia sudah mengeluarkan Kuchiyose no Jutsu, jurus legenda yang hanya dikuasai beberapa orang. Pengetahuan dan penguasaan atas segel gaib/fuuinjutsujuga amat luas, salah satu contohnya ialah ketika dia melepas segel gaib pemberian Orochimaru. Koleksi jutsunya juga sangat banyak, seperti jutsu gabungan antara dia dan Gamabunta, jutsu-jutsu elemen tanahdan mungkin masih banyak lagi yang lain.

Kemampuan aslinya dikeluarkan ketika cerita masuk di part II, ketika Jiraiya berhadapan langsung dengan ketua Akatsuki alias Pain atau Nagato yang sebenarnya murid Jiraiya sendiri ?( Buka halaman Pai di Daftar anggota akatsuki ). Dia ditunjukkan menguasai berbagai jutsu atau jurus yang berhubungan dengan segel, pemanggilan kodok dan jurus ninjutsu. Jurus andalan Jiraiya sejauh ini adalahRasengan mirip kepunyaan Naruto Uzumaki dan yang diciptakan oleh seorang Hokage keempat yang bernama Minato Namikaze hanya saja lebih besar dan jurus pemanggilan tetua kodok "kakek" dan "nenek", yang bertengger di pundak Jiraiya dan bisa membantunya dalam pertempuran, mereka juga sangat membantu dalam meloloskan Jiraiya dari keadaan bahaya. Jurus terkuat pasangan kodok itu ialah genjutsu atau ilmu ilusi yang membuat lawannya terperangkap dalam kubah air dalam alam bawah sadar, sementara Jiraiya membunuh lawannya di dunia nyata.

0 komentar:

Posting Komentar